Indeks

RAPAT KESIAPAN PELATIHAN INSTRUCTOR BOOTH CAMP COURSE DI PUSDIK BRIMOB LEMDIKLAT POLRI

Watukosek – Kapusdik Brimob Lemdiklat Polri KBP M.Guntur,S.I.K.,M.H. bersama jajaran mengadakan rapat di Rupattama ( 13/02/2025 ).

Pelaksanaan ini dimaksud untuk kesiapan pelaksanaan kegiatan NSTRUCTOR BOOTH CAMP COURSE yang akan dilaksanakan di Bumi Kandung Watukosek.

Segala persiapan dan pendukung pelaksanaan dipaparkan oleh masing – masing bagian yang mengawaki untuk dilaksanakan sesuai petunjuk dan arahan Pimpinan.

Exit mobile version